Pages

Minggu, 23 November 2008

Muara teweh

Dulu waktu masih kecil saya pernah tinggal di muara teweh. Yaitu sebuah kota kabupaten yang terletak di provensi Kalimantan Tengah. Di sana terdapat beberapa suku pendatang seperti suku banjar, jawa. Sedangkan suku asli penduduk setempat adalah suku dayak bakumpai dan dayak ngaju. Kata nya sih pembangunan di sana sekarang telah meningkat. Hasil alam nya juga melimpah, meliputi karet, sawit, Emas dan batu bara.